...Mediator Rindu....

apalah dan bagaimalah jika JARAK dan WAKTU sudah terbentang memisahkan raga.....pasrah meneguhkan hati, pada saatnya nanti pertemuan itu akan ada.Walau terasa lama. Bersabarlah sedikit lagi.
Memecah sunyi dengan dzikir dan doa, satu satunya yang mampu menghubungkan rasa RINDU. Disana,Disini, Diantara Rasa.
....kemana RINDU itu pergi?
Sedang menuju pemiliknya. Terimalah..Terimalah....

Tak akan ada gelap...jika tadi siang matahari tak pulang. Bersabarlah....

JH,CKS
23.18

Comments

Popular posts from this blog

GERAKAN PENGURANGAN SAMPAH DI SMK PLUS AL-FARHAN

JALAN INDAH CIKIDANG, JALAN SINGKAT MENUJU BOGOR LEUWILIANG.

Memaafkan dan menerima Takdirmu